William Saliba Akui Arsenal Tak Layak Puncaki Klasemen Premier League

4 hours ago 1
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Inggris: Bek Arsenal, William Saliba, mengakui bahwa timnya tidak pantas berada di puncak klasemen Premier League musim ini. Saat ini, The Gunners tertinggal 15 poin dari pemuncak klasemen, Liverpool, meskipun mereka masih memiliki satu pertandingan lebih banyak dan 10 laga tersisa.
Read Entire Article