BNI Siapkan Rp21 Triliun Uang Tunai Sambut Lebaran 2025, Layanan Digital dan Outlet Tetap Optimal

4 hours ago 1
ARTICLE AD BOX
Foto BeritaJatim.comBNI Siapkan Rp21 Triliun Uang Tunai Sambut Lebaran 2025, Layanan Digital dan Outlet Tetap Optimal. 👇

Surabaya (beritajatim.com)– PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BNI) telah menyiapkan uang tunai sebesar Rp21 triliun untuk memenuhi kebutuhan masyarakat selama periode libur Lebaran 2025, yang berlangsung dari 21 Maret hingga 3 April 2025. Langkah ini diambil untuk memastikan kelancaran transaksi keuangan masyarakat di tengah meningkatnya aktivitas selama Hari Raya Idul Fitri. Corporate Secretary BNI, [...]

-- Ikuti kami di 👉https://bit.ly/392voLE #beritaviral #jawatimur #viral berita #beritaterkini #terpopuler #news #beritajatim #infojatim #newsupdate #FYI #fyp
Read Entire Article